Logo Bloomberg Technoz

Rupiah Jadi Mata Uang Terlemah di Asia, Hari Ini

Redaksi
17 October 2024 11:29

Bloomberg Technoz, Jakarta - Rupiah menjadi mata uang terlemah di Asia pada pembukaan perdagangan hari ini. 

Kamis, 17 Oktober 2024, rupiah di awal perdagangan dihargai Rp. 15.545/US$.

Rupiah tak mampu menahan reli dolar AS, dimana dolar Index menguat 0,25% ke 103,521. 

Keputusan Bank Indonesia  mempertahankan suku bunga acuan di 6% belum banyak membantu rupiah.

Simak informasi selengkapnya di video berikut ini. 

(red)