Logo Bloomberg Technoz

Dolar Bangkit, Rupiah Dibuat Loyo Hari Ini

Redaksi
26 September 2024 11:34

Bloomberg Technoz, Jakarta - Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS hari ini dibuka melemah. Pada Kamis, 26 September 2024, rupiah dihargai Rp. 15.130/US$. 

Pelemahan rupiah terjadi ditengah kebangkitan lagi dolar AS jelang rilis data pertumbuhan ekonomi dan pidato Gubernur the Fed Jerome Powell di forum pasar obligasi AS.

Meski demikian, nilai tukar rupiah terhadap dolar AS diperkirakan masih mengalami fluktuasi.

Hal ini juga terkait pidato Dovish the Fed terkait rencana penurunan suku bunga acuan sekali lagi. 

Simak informasi selengkapnya di video berikut ini.

(red)