Logo Bloomberg Technoz

RI Tak Lagi "Gali Lobang Tutup Lobang”

Redaksi
13 August 2024 17:28

Bloomberg Technoz, Jakarta - Menteri keuangan Sri Mulyani Indrawati, menyatakan defisit anggaran negara hingga akhir Juli mencapai 0,41% dari Produk Domestik Bruto atau PDB.

Keseimbangan primer yang surplus menandakan utang lama tidak perlu dibayar dengan penarikan utang baru, sehingga Indonesia tidak lagi gali lubang-tutup lubang.

Dalam pengumuman realisasi anggaran belanja negara atau APBN 2024, menteri keuangan juga menyebut pendapatan negara hingga akhir Juli mencapai Rp 1.454,4 triliun.

Simak informasi selengkapnya di video berikut ini.

(red)