Logo Bloomberg Technoz

RI Darurat Serangan Siber, Kominfo & BSSN Saling Tuding di DPR

Redaksi
28 June 2024 13:47

Bloomberg Technoz, Jakarta - Pihak yang bertanggung jawab atas PDSN saling tuding untuk membela diri atas peretasan pada server nasional yang hingga kini belum bisa diselesaikan.

Salah satu isu yang hangat diperdebatkan dalam rapat kerja dengan Komisi I DPR pada Kamis (26/6/2024) adalah temuan BSSN bahwa tidak ada back up data sehingga proses perbaikan sulit dilakukan. PT Telkom Sigma menyatakan itu adalah aturan kerja yang diberikan oleh Kementerian Komunikasi dan Informasi.

Menkoinfo membela diri dengan menyatakan kebijakan tidak mewajibkan back up data karena masalah anggaran yang dihadapi oleh tenant terutama pemerintah daerah. Pada akhirnya, rapat kerja ini pun diakhiri tanpa memberikan solusi nyata terkait peretasan ini.

Simak informasi selengkapnya di video berikut ini. 

(red)