Berikut 5 saham dengan angka net sell terbanyak oleh investor asing selama perdagangan Senin (3/7/2023):
- PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) Rp327,77 miliar
- PT United Tractors Tbk (UNTR) Rp81,10 miliar
- PT Bukit Asam Tbk (PTBA) Rp34,49 miliar
- PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk (INTP) Rp25,35 miliar
- PT Indofood Sukses Makmur Tbk (INDF) Rp24,29 miliar
(fad/dhf)
No more pages