Elon Musk Protes Biden karena Pajak Jumbo untuk Para Taipan AS
News
19 June 2023 10:50
Yoojung Lee - Bloomberg News
Bloomberg - Elon Musk, orang terkaya di dunia yang merupakan pemilik perusahaan pembuat mobil listrik Tesla Inc., mengkritik seruan Presiden Joe Biden di Twitter. Dalam tweet-nya, presiden Amerika Serikat (AS) tersebut menyerukan pengenaan pajak lebih besar pada orang super-kaya di AS.
Musk pun menilai hal tersebut justru akan merugikan kelompok berpenghasilan rendah hingga menengah.
"Saya setuju bahwa kita harus mengharamkan skema penghindaran pajak, namun menindaklanjutinya akan mengecewakan banyak donor. Jadi yang kita lihat hanya ucapan, tanpa tindakan," kata Musk dalam tweet-nya.
"Mereka yang benar-benar dipaksa untuk memikul beban dari pengeluaran pemerintah berlebihan adalah penerima upah berpenghasilan rendah hingga menengah. Karena mereka tidak dapat menghindari pajak gaji."
In all seriousness, I agree that we should make elaborate tax-avoidance schemes illegal, but acting upon that would upset a lot of donors, so we will see words, but no action.
— Elon Musk (@elonmusk) June 18, 2023
Those who will actually be forced to carry the burden of excess government spending are lower to…