Sedangkan level support psikologis rupiah ada di level Rp14.900/US$ pada area MA-50. Apabila level ini berhasil tembus, maka mengkonfirmasi laju support selanjutnya pada level Rp14.947/US$.
- Indeks dolar AS terpantau melemah di posisi 103,579 pada pukul 8:46 WIB, Selasa (13/6/2023)
- Indeks Keyakinan Konsumen Indonesia menguat ke 128,3, tertinggi sejak Mei 2022, menunjukkan ekspektasi bullish konsumen di Tanah Air
- Yield SUN 10 tahun sedikit berubah ke level 6,326%
- Pemodal asing mencatat posisi jual bersih di pasar saham domestik senilai US$ 19 juta, Senin (12/6/2023)
- Pemodal asing mencatat posisi beli bersih di pasar SBN sebesar US$ 124 juta pada 9 Juni lalu menurut data Kementerian Keuangan RI
(rui)
No more pages