Bursa saham Asia pun melemah pagi ini. Indeks Nikkei 2255 (Jepang) amblas 6,46%.
Pelemahan indeks saham di berbagai negara membuat investor harus menutup kerugian ini dari tempat lain. Sepertinya menjual emas adalah cara yang dipilih. Tekanan jual membuat harga emas ikut terseret ke jalur merah.
(aji)
No more pages