Di tahun yang sama ia juga menduduki kursi Direktur Collection & Asset Management merangkap Direktur Finance, Planning & Treasury-PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk, hingga November 2019.
Hingga Maret 2021, dirinya menjabat sebagai Direktur Finance, Planning & Treasury-PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Dari tahun 2021-2023 dirinya menjabat sebagai Wakil Direktur Utama-PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk.
Hingga di posisi terakhir, Nixon duduk sebagai Direktur Utama- PT Bank Tabungan Negara (Prsero) Tbk hingga saat ini.
(mef)
No more pages