Logo Bloomberg Technoz

"Sedangkan Indonesia akan menjadi negara dengan kekuatan ekonomi nomor empat di dunia. Indonesia mampu mengalahkan negara Jerman hingga Jepang di tahun 2050," tambahnya.

Pembahasan mengenai "Indonesia Gelap" dan tagar #KaburAjaDulu ramai diperbincangkan di media sosial. Gerakan itu dinilai bentuk kekecewaan rakyat atas situasi negara sekarang.

Kemarahan publik salah satunya karena kebijakan pemerintah yang melakukan efisiensi anggaran hingga Rp306,69 triliun yang berdampak pada pelayanan publik, makan bergizi gratis (MBG), serta revisi UU Mineral dan Batu Bara (Minerba).

(lav)

No more pages