Logo Bloomberg Technoz

"Seperti Desa Penglipuran Bali,  tahun 2023 lalu meraup pendapatan sebesar Rp25,8 miliar dari tiket kunjungan wisatawan,"ujarnya.

Pada musim liburan hari raya seperti  Idul Fitri (Lebaran) dan Nataru (Natal dan Tahun Baru) menjadi momen yang ditunggu-tunggu oleh  para pelaku UMKM di desa wisata.

Pasalnya, pada saat itu terjadi peningkatan penjualan yang signifikan.  Misalnya, pada momen libur Lebaran 2024 lalu telah terjadi perputaran uang ekonomi sebesar Rp152 triliun.

"Menurut data Kadin Pusat, terjadi perputaran uang sebesar Rp152 triliun, di mana  35% di antaranya untuk rekreasi di desa wisata,"tandasnya.

(dec/spt)

No more pages