Dengan diterapkannya PPN 12%, maka masing-masing harga paket layanan Netflix akan menjadi sebagai berikut:
- Paket Ponsel : Rp54.000/bulan menjadi Rp60.480/bulan
- Paket Dasar : Rp65.000/bulan menjadi Rp72.800/bulan.
- Paket Standar : Rp120.000/bulan menjadi Rp134.400/bulan
- Paket Premium : Rp186.000/bulan menjadi Rp208.320/bulan.
Spotify
Mengutip dari laman spotify, mereka sendiri menerapkan sistem layanan berlangganan secara mingguan maupun bulanan dengan pilihan yang cukup beragam.
- Paket Mini : Rp 10.700 selama 1 minggu menjadi Rp11.984
- Paket Individual : Rp54.990 untuk berlangganan 2 bulan (selanjutnya Rp54.990/bulan) menjadi Rp61.588/2 bulan, dan berikutnya membayar Rp61.588/bulan.
- Paket Family : Rp86.900/2 bulan (selanjutnya 86.900/bulan) menjadi Rp97.328/2 bulan dan bulan selanjutnya
- Paket Duo : Rp71.490/2 bulan, lalu Rp71.490/bulan selanjutnya menjadi Rp80.068/2 bulan pertama dan bulan berikutnya.
- Paket Pelajar: Family Rp27.500/2 bulan (selanjutnya Rp 27.500/bulan) menjadi Rp30.800/2 bulan dan harga yang sama tiap bulannya.
Disney+ Hotstar
Untuk Disney+ Hotstar sendiri terdiri dari 2 paket utama berlangganan yakni Basic dan Premium dengan metode pembayaran secara bulanan maupun tahunan. Dengan rincian;
- Basic
Bulanan : Rp65.000/bulan menjadi Rp72.800/bulan
Tahunan : Rp450.000/tahun menjadi Rp504.000/tahun.
- Premium
Bulanan : Rp119.000/bulan menjadi Rp213.280/bulan
Premium : Rp799.000/tahun menjadi Rp894.880/tahun
(wep)
No more pages