Logo Bloomberg Technoz

Timnas Indonesia berhasil melesatkan 17 tendangan dan Myanmar 12. Namun, tendangan yang mengarah ke gawang yang diciptakan Tim Garuda hanya 4 dan Myanmar 3.

Selama 90 menit pertandingan, Timnas Indonesia mendapatkan 52% penguasaan bola, sedangkan Myanmar hanya 42%. Menandakan Marselino Cs terus menyerang.

Klasmen Sementara Grup B Piala AMEC 2024

  1. Vietnam (3 poin)
  2. Indonesia (3 poin)
  3. Filipina (0 poin)
  4. Myanmar (0 poin)
  5. Laos (0 poin)

(spt)

No more pages