Hal ini menyebabkan kenaikan yield obligasi AS atau US Treasury tenor 2 tahun dan 10 tahun dan indeks dolar AS terhadap berbagai mata uang dunia atau DXY yang kembali mencatat penguatan.
Ke depan, tren penurunan suku bunga negara maju khususnya AS tetap berlanjut meskipun dinamika ketegangan geopolitik perlu terus dicermati.
Menurut Perry, perkembangan ini memerlukan kehati-hatian dalam merumuskan respons kebijakan dalam memitigasi dampak rambatan global terutama mendorong aliran modal asing dan memperkuat stabilitas nilai tukar, guna menjaga stabilitas dan mendukung pertumbuhan ekonomi domestik.
(lav)
No more pages