Logo Bloomberg Technoz

Dengan demikian, IBC berharap Indonesia bisa menjadi production hub untuk industri baterai global, yang dapat mensuplai produk baterai maupun komponen baterai ke Uni Eropa, Amerika Serikat dan Asia.

Chairman dari Nuode Chen Lizhi menyampaikan Indonesia akan menjadi pusat pengembangan pasar Nuode di kawasan ASEAN.

“Dengan memanfaatkan kekayaan sumber daya mineral Indonesia, yaitu tembaga. Kami sangat senang menjadi bagian dari upaya IBC untuk mengembangkan ekosistem new energy materials untuk baterai,” ujar Lizhi.

Sementara, Direktur Komersial SINORON Chris Chan mengatakan proyek copper foil ini adalah upaya berkelanjutan dari Konsorsium Fulcrum untuk membawa perusahaan-perusahaan dari China ke Indonesia untuk mendukung IBC dalam mengembangkan new energy materials melalui ekosistem terintegrasi baterai kendaraan listrik dan sistem penyimpanan energi.

(dov/roy)

No more pages