Deretan saham LQ45 ini juga ikut menguat, terutama pergerakan saham MDKA yang berhasil menutup hari di zona hijau.
- Merdeka Copper Gold (MDKA) menguat 4,25% Rp2.700/saham
- Adaro Energy Indonesia (ADRO) menguat 3,44% Rp3.910/saham
- Aneka Tambang (ANTM) menguat 3,16% Rp1.470/saham
- Mitra Adiperkasa (MAPI) menguat 2,52% Rp1.830/saham
- Merdeka Battery Materials (MBMA) menguat 1,74% Rp585/saham
(fad)
No more pages