Logo Bloomberg Technoz

Cara Menghilangkan Iklan di Hp Oppo dengan Mudah

Referensi
24 September 2024 13:40

Produk high-end OPPO. (Dok: OPPO Indonesia)
Produk high-end OPPO. (Dok: OPPO Indonesia)

Bloomberg Technoz, Jakarta - Iklan yang sering muncul di ponsel pintar, terutama pada perangkat Android seperti HP Oppo, sangat mengganggu pengalaman pengguna. 

Tidak jarang iklan-iklan tersebut muncul di momen yang tidak tepat, seperti saat membuka aplikasi atau bahkan saat menerima pesan penting. 

Maka dari itu, banyak pengguna yang mencari cara untuk menghilangkan iklan-iklan ini. Artikel ini akan memberikan panduan lengkap tentang cara menghilangkan iklan di HP Oppo dengan mudah dan cepat.

Mengapa Iklan Muncul di HP Android?

Banyak pengguna Android yang sering bertanya, mengapa iklan bisa muncul secara tiba-tiba di ponsel mereka? Menurut informasi dari Samsung, iklan-iklan ini biasanya disebabkan oleh aplikasi pihak ketiga yang telah terinstal di perangkat. Pengembang aplikasi tersebut memanfaatkan iklan sebagai sumber penghasilan. Jadi, semakin sering iklan muncul, semakin banyak keuntungan yang didapatkan oleh pengembang aplikasi.

Cara Menghilangkan Iklan di HP Oppo

Berikut adalah beberapa langkah mudah yang bisa kamu lakukan untuk menghentikan iklan yang mengganggu di HP Oppo:

1. Menonaktifkan Notifikasi Iklan