Logo Bloomberg Technoz

Kritik atas program giveaway Indodax saat sistem down.

Menurut Subani dengan kerja sama erat antara pelaku industri, regulator, dan platform kripto lainnya, bursa kripto RI meyakini dapat memperkuat sistem keamanan dan mengurangi risiko di masa mendatang. 

Indodax sejak Rabu (11/9/2024) pagi disinyalir mengalami insiden keamanan siber atas sistem mereka dan terdapat transaksi mencurigakan puluhan juta dolar AS dilaporkan pertama oleh Cyvers, perusahaan keamanan Web3. Transaksi dalam kemdian menukar token ke Ether.

Co-founder Indodax William Sutanto dalam keterangan lanjutan menjamin dana trader anggotanya aman. Perusahaan akan menanggung seluruh kerugian. "Your assets are SAFU, [Secure Asset Fund for Users atau Dana Keamanan Aset]" terang dia.

Kronologi Transaksi Kripto Mencurigakan di Indodax, Dana Aman? (Bloomberg Technoz/Arie Pratama)

(wep)

No more pages