Seorang hakim federal New York menolak klaim tersebut pada hari Kamis waktu setempat. Ia sebut bahwa pernyataan Elon Musk adalah aspirasional daripada “faktual dan rentan dipalsukan” dan “tidak ada investor yang masuk akal yang dapat mengandalkannya.”
Para investor juga menuduh Elon Musk dan Tesla berpartisipasi dalam skema “pump and dump” dengan Dogecoin, namun Hakim Distrik AS Alvin Hellerstein menulis bahwa “tidak mungkin memahami” tuduhan tersebut.
Seorang pengacara penggugat mengatakan bahwa kliennya kecewa dan berencana untuk mengajukan banding.
“Pernyataan dan publikasi dari seorang Elon Musk jauh lebih dari sekadar omong kosong dan jutaan orang kehilangan miliaran dolar AS sebagai akibatnya,” kata pengacara Evan Spencer dalam sebuah pernyataan.
Dogecoin adalah memecoin asli - jenis mata uang kripto yang berasal dari meme atau lelucon internet. Logonya adalah gambar anjing Shiba Inu.
Baby Doge, doo, doo, doo, doo, doo,
— Elon Musk (@elonmusk) July 1, 2021
Baby Doge, doo, doo, doo, doo, doo,
Baby Doge, doo, doo, doo, doo, doo,
Baby Doge
(bbn)