Sejumlah target makro ekonomi tahun 2025 sudah ditetapkan Jokowi dan akan dijalankan oleh pemerintahan baru Presiden Prabowo Subianto, termasuk pertumbuhan 5,2%.
Berikut ini asumsi makro ekonomi Indonesia tahun 2025:
- Pertumbuhan ekonomi 5,2%
- Inflasi 2,5%
- Nilai tukar rupiah Rp16.100/US$.
- Tingkat bunga SBN 10 tahun pada kisaran 7,1%.
- Harga minyak mintah Indonesia (ICP) US$82/barel
- Lifting minyak 600 ribu barel/hari
- Produksi gas bumi 1,005 juta barel setara minyak/hari.
(wep/lav)
No more pages