Logo Bloomberg Technoz

Dampak dari sentimen ini membuat capital outflow dari surat berharga negara mencapai Rp52 triliun kemudian pasar modal sebesar Rp30 triliun. Namun kondisi ini bisa dikelola dengan adanya inflow pada SRBI yang diterbitkan oleh BI.

Ramdan Denny menambahkan dalam dua bulan terakhir terjadi penguatan kebijakan BI. Salah satunya menaikkan suku bunga acuan menjadi 6,25%. Dampaknya adanya capital inflow ke SBN dan saham walau jumlahnya tak terlalu besar. Penarik inflow terbesar masih datang dari SRBI.

“inflow masih ditopang SRBI. proses outflow sudah selesai. Juni dan Juli secara neto sudah terjadi inflow di saham dan SBN. Kita akan mendapat inflow lebih banyak lagi,” pungkasnya.

(roy/lav)

No more pages