Logo Bloomberg Technoz

“Sehingga membuat munculnya penyakit menular yang sangat sensitif seperti penyakit dari nyamuk atau penyakit yang disebarkan frektor nyamuk, apakah itu malaria, demam berdarah, termasuk virus zika. Termasuk penyakit dengan ketersediaan air bersih. Misalnya, kolera, atau diare dan tentu ini juga berkaitan penyakit akibat memburuk kulitas udara dengan polusinya akibat kebakaran hutan juga. Dan ini artinya ada infeksi saluran napas,” jelas Dicky kepada Bloomberg Technoz, Rabu (26/6/2024).

Kalau berbicara penyakit lain, sebetulnya seiring semakin padatnya manusia, membuat berkurangnya lahan-lahan habitat liar dari hewan. Hal tersebut berpotensi meningkatkan zona penyakit yang ditularkan dari hewan pada manusia.

“Artinya potensi wabah penyakit menular, epidemi bisa meningkat. Bicara pemanasan global riset akhir semakin kuat, terjadinya misalnya dampak wabah bukan hanya di virus bakteri juga jamur yang tentunya ini meningkatkan ancaman, atau pada kesehatan manusia dan potensi lahirnya penyakit paru new emerging disease, termasuk re-imaging disease,” tambah Dicky.

(spt)

No more pages