Logo Bloomberg Technoz

"Biasanya legacy atau warisan dari orang tua kita, karena kita itu kan ga punya hand-book menikah, pasti lebih liat ke ortu. Bagaimana ayah kita perlakukan ibu kita dan pada akhirnya kita serap saat kita menikah, itu yang bahaya," jelasnya. 

"Kalau dalam suami istri, harmonis, mesra, kalau sebaliknya? Kan takut kita menikah,  ngapain kawin kek gitu kan takut," tambahnya.

Kunci utama pernikahan

Novita mengatakan secara finansial dalam pernikahan merupakan faktor penting. 

"Mau gamau suka gasuka, bicara kehidupan sehari-hari untuk sehari-hari ga cukup kasih makan anak orang, plus kasih makan anak yang sudah dihasilkannya," katanya.

Faktor ekonomi pada dasarnya menjadi buah sebab banyak kasus pernikahan saat ini. Novita pun mengingatkan agar pemerintah bisa terus bergerak memberikan konseling pra nikah.

"Karena menghasilkan anak-anak yang tidak tepat di tangan orang tua ga tepat kasian. Generasi kita ke depan kasian, ditangan anak-anak yang trauma," ucapnya.

(dec/spt)

No more pages