Logo Bloomberg Technoz

Ekspor Anjlok

Di sisi lain, Gaikindo mendata ekspor mobil Indonesia sepanjang April tahun ini tercatat mengalami penurunan cukup dalam, bersamaan dengan lesunya penjualan mobil domestik.

Ekspor mobil CBU sepanjang April hanya tercatat sebanyak 30.527 unit, anjlok 24,54% dari bulan sebelumnya atau yang sebanyak 40.456 unit.

Jika ditotal, ekspor mobil RI sepanjang Januari hingga April juga tercatat sebanyak 138.778 unit. Angka ini juga mengalamai penurunan hampir 17% jika dibandingkan dengan periode yang sama tahun sebelumnya, sebanyak 166.804 unit.

Data Impor Mobil Indonesia pada April 2024:

CBU

  • Toyota: 2.707 unit
  • Honda: 356 unit
  • Lexus: 409
  • Suzuki: 920
  • Daihatsu: 20
  • Mini Cooper: 29
  • Peugeot: 4
  • FAW: 31
  • Isuzu 147
  • Mazda: 391
  • Volkswagen: 1
  • Audi: 1
  • Hyundai: 81
  • UD Truck: 26
  • Hino: 1
  • KIA: 94
  • Mercedez-Benz: 119
  • Morris Garage: 417
  • Subaru: 39

CKD 

Tidak Ada

Impor Komponen Mobil

  • Honda: 8.915.874

(ibn/wdh)

No more pages