Logo Bloomberg Technoz

“Perkembangan tersebut menyebabkan makin kuatnya sentimen risk off, sehingga mata uang EM khususnya Asia mengalami pelemahan terhadap USD. DXY selama periode libur lebaran menguat sangat signifikan yaitu dari 104 menjadi di atas 106, bahkan per pagi ini sdh mencapai angka 106,3,” kata Edi saat dihubungi Bloomberg Technoz, Selasa (16/4/2024).

“Selama libur lebaran, Pasar NDF IDR di offshore juga sudah tembus di atas Rp16.000, atau sudah di sekitar Rp16.100, sehingga rupiah dibuka di sekitar angka tersebut.”

(mfd/lav)

No more pages