Logo Bloomberg Technoz

Sebaran titik banjir

Jakarta Barat

Kelurahan Tegal Alur
Lokasi: Jl. Manyar RT 003, RW 011
Tinggi banjir: ± 30 Cm

Lokasi: Jl. Raya prepedan RT 001, RW 011
Tinggi banjir: ±30 Cm

Lokasi: Jl. Lingkungan lll RT 001, 003 dan 015 RW 03 
Tinggi banjir:
RT 001 ± 10 Cm
RT 003 ± 15 Cm
RT 015 ± 20 Cm

Lokasi: Jl. Perkutut, RT 002, RW 002
Tinggi banjir: ±25 Cm

Lokasi: Jl. Kamal Raya RT 02 RW 09
Tinggi banjir: ±20 Cm

Kelurahan Kamal
Lokasi: Jl. Raya Prepedan RT 05,11 RW 09
Tinggi banjir: ±5-15 Cm

Kelurahan Kedoya Utara
Lokasi: Jl. Komp. Green Garden (Duta Buah) hingga Jl. Panjang RT 04 RW 03
Tinggi banjir: ±5-10 Cm

Kelurahan Sukabumi Selatan
Lokasi: Jl. Muhajar RT 04,11 RW 02
Tinggi banjir: ±20 Cm

Hujan menyebabkan genangan air kian tinggi dan banjir masuk ke area sekolah di Jakarta (Istimewa)

Jakarta Utara

Kelurahan Sunter Jaya 
Lokasi: Jl. Yos Sudarso (Pintu tol sunter) 
Tinggi banjir: ±20 cm

Lokasi: Jl. Yos Sudarso (Altira) 
Tinggi banjir: ±10Cm

Lokasi: Jl. Danau Indah Raya (Depan Graha Sera)
Tinggi banjir: ±20Cm

Kelurahan Tanjung Priuk
Lokasi: Jl. Laksamana Re Martadinata kel. Tj. Priouk
Tinggi banjir: ±25cm

kelurahan Sungai Bambu 
Lokasi: Jl. Gaya Motor 
Tinggi banjir: ±50Cm 

Kelurahan Gading Barat 
Lokasi: Jl. Raya MOI
Tinggi banjir: ±15cm

Lokasi: Jl. Boulevard Barat Raya 
Tinggi banjir: ±25cm

Lokasi: Jl. Yos Sudarso (Depan ITC) 
Tinggi banjir: ±10 Cm

Kelurahan Pegangsaan Dua 
Lokasi: Jl. Boulevard Barat Raya 
Tinggi banjir: ±25cm 

Lokasi: Jl. Kelapa Hibrida 
Tinggi banjir: ±25cm

Kelurahan Kelapa Gading Timur
Lokasi: Jl. Boulevard Raya (Depan MKG) 
Tinggi banjir: ±25cm

Lokasi: Jl. Biru laut 
Tinggi banjir: ±15Cm 

Lokasi: Jl. Gedung Putih Raya Utara
Tinggi banjir: ± 40 Cm
 
Kelurahan Lagoa
Lokasi: Sepanjang Jl. Mindi 
Tinggi banjir: ±10-20 Cm

Kelurahan Tugu Utara
Lokasi: Sepanjang Jl. Mangga
Tinggi banjir: ±20-40 Cm

Lokasi: Taman Mangga
Tinggi banjir: ±10-30 cm

Lokasi: Jl. Kramat Raya ( Depan islamic centre)
Tinggi banjir: ±10-20Cm 

Seorang wanita diangkut melalui banjir dengan becak di Jakarta, Jumat (18/1/2013). (Dimas Ardian/Bloomberg)

Kelurahan Tugu Selatan
Lokasi: Jl. Plumpang Semper 
Tinggi banjir: ±5Cm

Kelurahan Sukapura 
Lokasi: Jl. Terusan Kelapa Hybrida,
Tinggi banjir: ±10- 20 Cm

Lokasi: Jl. Cakung Cilincing Raya, 
Tinggi banjir: 20-30 Cm

Lokasi: Pasar Sukapura Rw.05 
Tinggi banjir: 10-15Cm

Jakarta Timur

Kelurahan Rawa Terate
Lokasi: Jl. Krama Yudha Kp. Petukangan Rt 10 Rw 05 
Tinggi banjir: 120 cm

Kelurahan Kayu Putih
Lokasi: Jl Cempaka Putih Timur 11  
Tinggi banjir: ± 70 Cm

Lokasi: Jl Jendral Ahmad Yani 
Tinggi banjir: ± 10 Cm

Kelurahan Cipinang
Lokasi: Jl. Cipinang Baru 
Tinggi banjir: 10 Cm

(red/frg)

No more pages