Sedangkan data anomali atau yang tak sesuai juga cukup tinggi. KPU mencatat adanya masalah data Sirekap pada 13.767 TPS di Pileg 2024 untuk tingkat DPR. Selain itu, data janggal juga terdapat pada 16.450 TPS di Pileg untuk DPD.
Hasyim mengklaim, KPU sudah memperbaiki data-data tersebut. Sehingga, KPU memastikan data yang ditampilkan pada aplikasi dan web Sirekap bisa sesuai dan dipertanggungjawabkan. Masyarakat pun bisa memeriksa setiap perubahan data karena dicantumkan berita acaranya.
(red/frg)
No more pages