Untuk kecepatan internet layanan fixed broadband mencapai 27,87 Mbps (download), dan 16,8 Mbps (upload). Peringkat kecepatan internet fixed broadband di dunia berada pada 126. Skor latensi di angka 7 ms.
Urutan latensi seluler atau periode jaringan dalam mentransfer data seluruh jaringan adalah:
- Telkomsel 45 ms
- Tri 49 ms
- IM3 Ooredoo 50 ms
- XL 55 ms
- Smartfren 59 ms
Apple termonitor sebagai perangkat yang memiliki kecepatan download rata-rata tercepat di Indonesia, skornya 44,51 Mbps, dengan kecepatan upload juga tertinggi, 14.04 Mbps.
Samsung menempati posisi kedua (Download: 29,3 Mbps, Upload: 13,6 Mbps), Xiaomi (Download: 25,8 Mbps, Upload: 12,7 Mbps), dan Realme (Download: 18,2Mbps, Upload: 12,7 Mbps) di urutan setelahnya.
Di kawasan Asia Tenggara, Indonesia menduduki uruta ke sembilan dari 11 negara dalam kecepatan intenet. Singapura, Brunei, dan Malaysia masih jadi tiga negara besasr dengan koneksi internet tercepat ASEAN.
Negara dengan koneksi internet mobile tercepat di Asia Tenggara:
- Singapura kecepatan 93,42 Mbps
- Brunei kecepatan 91,87 Mbps
- Malaysia kecepatan 69,92 Mbps
- Vietnam kecepatan 49,12 Mbps
- Thailand kecepatan 42,14 Mbps
- Laos kecepatan 29,98 Mbps
- Filipina kecepatan 28,12 Mbps
- Kamboja kecepatan 26,64 Mbps
- Indonesia kecepatan 24,96 Mbps
- Myanmar kecepatan 21,29 Mbps
- Timor Leste kecepatan 4,16 Mbps
Negara dengan koneksi internet fixed broadband tercepat di Asia Tenggara:
- Singapura kecepatan 270,62 Mbps
- Thailand kecepatan 221,32 Mbps
- Malaysia kecepatan 111,70 Mbps
- Vietnam kecepatan 107,42 Mbps
- Filipina kecepatan 92,92 Mbps
- Brunei kecepatan 68,72 Mbps
- Kamboja kecepatan 37,03 Mbps
- Laos kecepatan 32,59 Mbps
- Indonesia kecepatan 27,87 Mbps
- Myanmar kecepatan 19,68 Mbps
- Timor Leste kecepatan 7,16 Mbps
(wep)