Logo Bloomberg Technoz

Seorang pejabat yang tidak ingin disebut namanya juga mengatakan, jika wisatawan asing ingin beribadah di masjid juga akan dikenakan biaya.

Hagia Sophia dibangun sebagai katedral Bizantium — pada satu waktu menjadi yang terbesar di dunia — pada abad keenam sebelum diubah menjadi masjid setelah penaklukan Konstantinopel oleh Kesultanan Utsmaniyah pada tahun 1453.

Pada saat Republik Turki modern berusaha menuju sekularisme, Hagia Sophia diubah menjadi museum.

Namun, Presiden konservatif Recep Tayyip Erdogan mengubahnya kembali menjadi masjid pada tahun 2020, yang disambut gembira oleh pendukung keagamaan yang fanatik dan mengecewakan kalangan sekuler.

(spt)

No more pages