Logo Bloomberg Technoz

Ke depan, ⁠BRI akan terus melakukan pengembangan untuk menambah fitur dan layanan yang bisa diakses nasabah KCLN melalui Qlola by BRI. Dengan adanya Qlola by BRI sebagai Global Transaction Services diharapkan akan meningkatkan volume transaksi dan fee based income. Di 2024 BRI menargetkan pertumbuhan volume transaksi sebesar 45% dan fee-based income sebesar 38%.

Sebagai informasi, Qlola by BRI merupakan integrated single platform solution bagi nasabah badan usaha mulai dari korporasi hingga retailer dengan satu kali sign on yang dilengkapi dengan berbagai fitur dan fasilitas mulai dari cash management, trade & guarantee, supply chain management, Forex, Financial Dashboard dan Custody dalam satu platform serta dilengkapi dengan fungsi multi language salah satunya bahasa Mandarin.
 

(tim)

No more pages