Namun pada kunjungan Elon Musk, Karhi mengatakan Israel dan bos Tesla tersebut sudah mencapai kesepakatan di mana unit satelit Starlink hanya dapat dioperasikan di Israel dan Jalur Gaza dengan persetujuan kementerian.
"Dengan perjanjian signifikan ini, unit satelit Starlink hanya dapat dioperasikan di Israel dengan persetujuan Kementerian Komunikasi Israel, termasuk Jalur Gaza," tulis Karhi pada akun X miliknya.
"Ketika Israel berperang melawan Hamas - ISIS, pemahaman ini sangat penting. Begitu pula bagi semua orang yang menginginkan dunia yang lebih baik, bebas dari kejahatan dan anti-semitisme demi anak-anak kita," lanjutnya.
Elon Musk, I congratulate you for reaching a principle understanding with the Ministry of Communications under my leadership.
— ??שלמה קרעי - Shlomo Karhi (@shlomo_karhi) November 27, 2023
As a result of this significant agreement, Starlink satellite units can only be operated in Israel with the approval of the Israeli Ministry of…
(del/roy)