"Jadi dapat disimpulkan situasi politik di sana tidak signifikan mempengaruhi kinerja perdagangan internasional Indonesia," tegas Pudji.
Pudji menambahkan, produk yang diekspor Indonesia ke Israel utamanya adalah lemak dan minyak hewan/nabati, alas kaki, serta mesin dan perlengkapan elektrik. Sedangkan produk yang diimpor dari Negeri Bintang Daud adalah mesin dan pesawat mekanik, perkakas atau perangkat potong, serta mesin dan peralatan listrik.
(aji)
No more pages