Logo Bloomberg Technoz

Pertumbuhan uang beredar juga ditopang oleh perbaikan pertumbuhan penyaluran kredit perbankan. Pada Juli 2023, kredit tumbuh 8,5% yoy, lebih tinggi dibandingkan bulan sebelumnya yang 7,8% yoy.

"Di sisi lain, aktiva luar negeri bersih tumbuh sebesar 9% yoy, lebih tinggi dibandingkan dengan pertumbuhan pada bulan sebelumnya sebesar 3,1% yoy. Sementara itu, tagihan bersih kepada Pemerintah Pusat (Pempus) terkontraksi sebesar 12,1% yoy, setelah bulan sebelumnya tumbuh sebesar 1,7% yoy," lanjut laporan BI.

(aji)

No more pages