Dengan koreksi yang sudah cukup dalam selama seminggu terakhir, ada peluang harga emas bisa bangkit. Secara teknikal, ruang itu sudah terlihat.
Target resisten pertama harga emas ada di US$ 1.943,34/ons. Jika tertembus, maka ada kemungkinan bergerak menuju resisten kedua di US$ 1.967,67/ons.
Harga emas ditopang oleh support yang kuat di US$ 1.897,3/ons. Oleh karena itu, risiko koreksi signifikan dalam waktu dekat relatif kecil.
Saat harga emas dunia naik, harga emas Antam biasanya mengikuti.
(aji)
No more pages