Logo Bloomberg Technoz

Secara teknikal, risiko koreksi harga emas cukup terbuka. Saat ini harga emas sudah menembus support pertama di US$ 1.964,2/ons. Ini membuat harga emas rentan turun lebih dalam, target terdekat ada di US$ 1.939,59/ons.

Jika support kedua ini kembali tertembus, maka bukan tidak mungkin harga emas kian anjlok menuju US$ 1.882,64/ons. Saat harga emas dunia turun, maka emas Antam akan mengikuti.

(aji)

No more pages