Logo Bloomberg Technoz

Daftar Sumber Daya Mineral RI, Nikel Capai 17,3 Miliar Ton

News
20 August 2024 20:52

Daftar Sumber Daya Mineral RI, Nikel Capai 17,3 Miliar Ton (Bloomberg Technoz/Asfahan)
Daftar Sumber Daya Mineral RI, Nikel Capai 17,3 Miliar Ton (Bloomberg Technoz/Asfahan)

Bloomberg Technoz, Jakarta - Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) melalui Badan Geologi melaporkan total sumber daya bijih nikel mencapai 17,3 miliar ton dan sumber daya logam nikel sebesar 174,2 juta ton pada 2023.

Selanjutnya, total cadangan bijih dan logam nikel Indonesia masing-masing mencapai 5 miliar ton dan 55 juta ton. Sementara produksi nikel Indonesia pada 2023 adalah 175 juta ton. 

Baca Selengkapnya: Daftar Sumber Daya Mineral RI, Nikel Capai 17,3 Miliar Ton

(bbn)

TAG