Logo Bloomberg Technoz

Polisi Pukul Mundur Massa Demo RUU Pilkada di DPR

Andrean Kristianto
22 August 2024 23:00

Peserta aksi bentrok dengan aparat keamanan saat demo di depan Gedung DPR, Jakarta, Kamis (22/8/2024). (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Peserta aksi bentrok dengan aparat keamanan saat demo di depan Gedung DPR, Jakarta, Kamis (22/8/2024). (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Mereka protes terhadap aksi kilat DPR menyusun UU Pilkada yang mengabaikan putusan MK tentang syarat pencalonan (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Mereka protes terhadap aksi kilat DPR menyusun UU Pilkada yang mengabaikan putusan MK tentang syarat pencalonan (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Beberapa peserta aksi menaiki pagar kompleks gedung parlemen tersebut. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Beberapa peserta aksi menaiki pagar kompleks gedung parlemen tersebut. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Massa aksi melemparkan botol dan batu ke arah aparat keamanan yang berjaga. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Massa aksi melemparkan botol dan batu ke arah aparat keamanan yang berjaga. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Sore hari kondisi semakin memanas, pihak kepolisian bersiap membubarkan massa. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Sore hari kondisi semakin memanas, pihak kepolisian bersiap membubarkan massa. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Peserta demo juga bertambah dengan kehadiran sejumlah pelajar yang terlibat kontak fisik dengan polisi. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Peserta demo juga bertambah dengan kehadiran sejumlah pelajar yang terlibat kontak fisik dengan polisi. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Para pedemo yang mayoritas pelajar tersebut merobohkan kembali pagar gedung DPR. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Para pedemo yang mayoritas pelajar tersebut merobohkan kembali pagar gedung DPR. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Mereka juga merusak beberapa fasilitas umum disekitar gedung DPR. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Mereka juga merusak beberapa fasilitas umum disekitar gedung DPR. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Sekitar pukul 19.20 WIB, pasukan Brimob dikerahkan untuk memukul mundur massa yang mencoba bertahan. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Sekitar pukul 19.20 WIB, pasukan Brimob dikerahkan untuk memukul mundur massa yang mencoba bertahan. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Untuk membubarkan massa, aparat Brimob menembakan gas air mata ke arah massa aksi. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Untuk membubarkan massa, aparat Brimob menembakan gas air mata ke arah massa aksi. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Massa pun mundur secara perlahan. Pihak keamanan berhasil mengamankan beberapa massa. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Massa pun mundur secara perlahan. Pihak keamanan berhasil mengamankan beberapa massa. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Peserta aksi bentrok dengan aparat keamanan saat demo di depan Gedung DPR, Jakarta, Kamis (22/8/2024). (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Mereka protes terhadap aksi kilat DPR menyusun UU Pilkada yang mengabaikan putusan MK tentang syarat pencalonan (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Beberapa peserta aksi menaiki pagar kompleks gedung parlemen tersebut. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Massa aksi melemparkan botol dan batu ke arah aparat keamanan yang berjaga. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Sore hari kondisi semakin memanas, pihak kepolisian bersiap membubarkan massa. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Peserta demo juga bertambah dengan kehadiran sejumlah pelajar yang terlibat kontak fisik dengan polisi. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Para pedemo yang mayoritas pelajar tersebut merobohkan kembali pagar gedung DPR. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Mereka juga merusak beberapa fasilitas umum disekitar gedung DPR. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Sekitar pukul 19.20 WIB, pasukan Brimob dikerahkan untuk memukul mundur massa yang mencoba bertahan. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Untuk membubarkan massa, aparat Brimob menembakan gas air mata ke arah massa aksi. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Massa pun mundur secara perlahan. Pihak keamanan berhasil mengamankan beberapa massa. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Bloomberg Technoz, Jakarta - Situasi demo di depan gedung DPR RI kian panas menjelang sore, Kamis (22/8/2024). Massa sudah menguasai sejumah sisi DPR dengan merobohkan beberapa pagar halaman kompleks parlemen tersebut.

Berbagai elemen masyarakat mulai dari buruh, mahasiswa, sipil hingga selebritas turun ke jalan, protes terhadap aksi kilat DPR menyusun UU Pilkada yang mengabaikan putusan MK tentang syarat pencalonan.

Peserta demo juga bertambah dengan kehadiran sejumlah pelajar yang terlibat kontak fisik dengan polisi di garis depan massa. Tol Dalam Kota di depan gedung DPR di kedua arah ditutup imbas demo tolak UU Pilkada.

Sekitar pukul 19.20 WIB, pasukan Brimob dikerahkan untuk memukul mundur massa yang mencoba bertahan. Massa yang kebanyakan pelajar dengan celana seragam abu-abu itu membawa bambu dan kayu. Mereka melempari barisan polisi dengan botol air mineral.

(dre)