Logo Bloomberg Technoz

Potret Banjir Mobil China di GIIAS 2024

Andrean Kristianto
19 July 2024 17:23

Pengunjung melihat mobil yang dipamerkan dalam ajang GIIAS 2024 di ICE BSD, Jumat (19/7/2024). (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Pengunjung melihat mobil yang dipamerkan dalam ajang GIIAS 2024 di ICE BSD, Jumat (19/7/2024). (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Pameran ini kian semarak dengan kehadiran mobil China yang mulai mengenalkan produk mereka, salah satunya BYD. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Pameran ini kian semarak dengan kehadiran mobil China yang mulai mengenalkan produk mereka, salah satunya BYD. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Selain BYD, brand asal China, BAIC, membawa pesaing Jeep Wrangler Rubicon ke pasar otomotif Indonesia. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Selain BYD, brand asal China, BAIC, membawa pesaing Jeep Wrangler Rubicon ke pasar otomotif Indonesia. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Aion juga menjadi salah satu brand mobil China yang diperkenalkan dalam pergelaran GIIAS 2024. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Aion juga menjadi salah satu brand mobil China yang diperkenalkan dalam pergelaran GIIAS 2024. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Untuk pertama kalinya brand asal China, Jetour mejeng di GIIAS 2024 memperkenalkan 2 unit modelnya. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Untuk pertama kalinya brand asal China, Jetour mejeng di GIIAS 2024 memperkenalkan 2 unit modelnya. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Chery yang sempat tenggelam dari pasar industri otomotif Indonesia, kini gencar memperkenalkan produk barunya. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Chery yang sempat tenggelam dari pasar industri otomotif Indonesia, kini gencar memperkenalkan produk barunya. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Nama Neta mungkin baru di Indonesia. Tapi di China, Neta memiliki nama besar di kendaraan ramah lingkungan.  (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Nama Neta mungkin baru di Indonesia. Tapi di China, Neta memiliki nama besar di kendaraan ramah lingkungan. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Pabrikan asal China, Great Wall Motor (GMW) resmi masuk ke pasar Indonesia.pada GIIAS 2023. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Pabrikan asal China, Great Wall Motor (GMW) resmi masuk ke pasar Indonesia.pada GIIAS 2023. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Merek asal China Wuling menjadi brand mobil China terlaris di tingkat wholesales pada Juni 2024. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Merek asal China Wuling menjadi brand mobil China terlaris di tingkat wholesales pada Juni 2024. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Produsen asal China DFSK hanya menjual mobil komersial, sedangkan penjualan mobil penumpang memakai merek Seres (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Produsen asal China DFSK hanya menjual mobil komersial, sedangkan penjualan mobil penumpang memakai merek Seres (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

MG merek Inggris pada 1920-an, sempat gonta-ganti pemilik dan akhirnya dimiliki grup otomotif besar di China.  (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

MG merek Inggris pada 1920-an, sempat gonta-ganti pemilik dan akhirnya dimiliki grup otomotif besar di China.  (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Pengunjung melihat mobil yang dipamerkan dalam ajang GIIAS 2024 di ICE BSD, Jumat (19/7/2024). (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Pameran ini kian semarak dengan kehadiran mobil China yang mulai mengenalkan produk mereka, salah satunya BYD. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Selain BYD, brand asal China, BAIC, membawa pesaing Jeep Wrangler Rubicon ke pasar otomotif Indonesia. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Aion juga menjadi salah satu brand mobil China yang diperkenalkan dalam pergelaran GIIAS 2024. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Untuk pertama kalinya brand asal China, Jetour mejeng di GIIAS 2024 memperkenalkan 2 unit modelnya. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Chery yang sempat tenggelam dari pasar industri otomotif Indonesia, kini gencar memperkenalkan produk barunya. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Nama Neta mungkin baru di Indonesia. Tapi di China, Neta memiliki nama besar di kendaraan ramah lingkungan.  (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Pabrikan asal China, Great Wall Motor (GMW) resmi masuk ke pasar Indonesia.pada GIIAS 2023. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Merek asal China Wuling menjadi brand mobil China terlaris di tingkat wholesales pada Juni 2024. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Produsen asal China DFSK hanya menjual mobil komersial, sedangkan penjualan mobil penumpang memakai merek Seres (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
MG merek Inggris pada 1920-an, sempat gonta-ganti pemilik dan akhirnya dimiliki grup otomotif besar di China.  (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Bloomberg Technoz, Jakarta - Industri otomotif Indonesia kian semarak dengan kehadiran mobil China yang menunjukkan tren peningkatan penjualan. Harga kompetitif, fitur berlimpah, desain stylish, dan kepercayaan konsumen yang meningkat menjadi daya tarik utama para konsumen memilih produk tersebut.

Sejumlah merek yang belum familiar di telinga masyarakat Indonesia mulai memperkenalkan produk-produk mereka dalam ajang pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024 di Indonesia Convention Exhibition (ICE), Bumi Serpong Damai (BSD).

Gaikindo menilai pasar kendaraan di Indonesia masih sangat potensial dan menarik bagi produsen kendaraan bermotor dunia, oleh karena itu semakin banyak merek kendaraan bermotor yang berusaha membangun pasarnya di Indonesia. 

Lebih dari 55 merek otomotif global serta lebih dari 120 merek industri pendukung hadir memenuhi pamera otomotif GIIAS 2024 dengan total area pameran seluas 120.000 meter persegi.

(dre)