Logo Bloomberg Technoz

Potret Gelombang Aksi Demo Aktivis Jerman di Pabrik Tesla

News
13 May 2024 13:05

Pengunjuk rasa demo menentang perluasan pabrik Tesla Inc. di Gruenheide, Jerman, Sabtu (11/5/2024). (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Pengunjuk rasa demo menentang perluasan pabrik Tesla Inc. di Gruenheide, Jerman, Sabtu (11/5/2024). (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Mereka menentang rencana tersebut karena potensi kerusakan lingkungan yang mengharuskan meratakan sebagian hutan.  (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Mereka menentang rencana tersebut karena potensi kerusakan lingkungan yang mengharuskan meratakan sebagian hutan. (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Warga setempat dan kelompok lingkungan memprotes keras potensi dampaknya terhadap satwa liar dan sumber daya air setempat (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Warga setempat dan kelompok lingkungan memprotes keras potensi dampaknya terhadap satwa liar dan sumber daya air setempat (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Sejak Februari, para aktivis telah berkemah di hutan dekat pabrik untuk memprotes potensi perluasan.  (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Sejak Februari, para aktivis telah berkemah di hutan dekat pabrik untuk memprotes potensi perluasan. (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Rencana pembukaan pabrik awalnya direncanakan pada akhir 2019 namun tertunda beberapa bulan. (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Rencana pembukaan pabrik awalnya direncanakan pada akhir 2019 namun tertunda beberapa bulan. (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Tertundanya pembukaan pabrik karena tantangan hukum yang diajukan oleh kelompok-kelompok peduli lingkungan. (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Tertundanya pembukaan pabrik karena tantangan hukum yang diajukan oleh kelompok-kelompok peduli lingkungan. (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Pada bulan Maret, produsen mobil ini terpaksa menghentikan produksi di pabrik dan memulangkan para pekerjanya. (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Pada bulan Maret, produsen mobil ini terpaksa menghentikan produksi di pabrik dan memulangkan para pekerjanya. (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Pabtik tersebut mengalami serangan pembakaran terhadap menara listrik di dekatnya yang menyebabkan pemadaman listrik. (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Pabtik tersebut mengalami serangan pembakaran terhadap menara listrik di dekatnya yang menyebabkan pemadaman listrik. (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Pengunjuk rasa demo menentang perluasan pabrik Tesla Inc. di Gruenheide, Jerman, Sabtu (11/5/2024). (Liesa Johannssen/Bloomberg)
Mereka menentang rencana tersebut karena potensi kerusakan lingkungan yang mengharuskan meratakan sebagian hutan.  (Liesa Johannssen/Bloomberg)
Warga setempat dan kelompok lingkungan memprotes keras potensi dampaknya terhadap satwa liar dan sumber daya air setempat (Liesa Johannssen/Bloomberg)
Sejak Februari, para aktivis telah berkemah di hutan dekat pabrik untuk memprotes potensi perluasan.  (Liesa Johannssen/Bloomberg)
Rencana pembukaan pabrik awalnya direncanakan pada akhir 2019 namun tertunda beberapa bulan. (Liesa Johannssen/Bloomberg)
Tertundanya pembukaan pabrik karena tantangan hukum yang diajukan oleh kelompok-kelompok peduli lingkungan. (Liesa Johannssen/Bloomberg)
Pada bulan Maret, produsen mobil ini terpaksa menghentikan produksi di pabrik dan memulangkan para pekerjanya. (Liesa Johannssen/Bloomberg)
Pabtik tersebut mengalami serangan pembakaran terhadap menara listrik di dekatnya yang menyebabkan pemadaman listrik. (Liesa Johannssen/Bloomberg)

Bloomberg, Tesla Inc menghadapi gelombang demonstrasi oleh para aktivis terkait rencana perluasan pabriknya di Grünheide, Jerman. Para aktivis menentang rencana tersebut karena potensi kerusakan lingkungan yang mengharuskan meratakan sebagian hutan di sekitarnya.

Pabrik Tesla di Grünheide telah menjadi pusat perhatian sejak awal pembangunannya. Warga setempat dan kelompok lingkungan memprotes keras potensi dampaknya terhadap satwa liar dan sumber daya air setempat.

Rencana pembukaan pabrik awalnya direncanakan pada akhir 2019, namun terkendala oleh tantangan hukum yang diajukan oleh kelompok-kelompok peduli lingkungan. Tantangan ini membuat pembangunan terhenti beberapa bulan lamanya.

Sejak Februari, para aktivis telah berkemah di hutan dekat pabrik untuk memprotes potensi perluasan. Pada bulan Maret, produsen mobil ini terpaksa menghentikan produksi di pabrik dan memulangkan para pekerjanya setelah terjadi serangan pembakaran terhadap menara listrik di dekatnya yang menyebabkan pemadaman listrik di seluruh wilayah tersebut.

(bbn)