Logo Bloomberg Technoz

Pesona Karya Seni NFT di Citywalk Jakarta

Andrean Kristianto
26 May 2023 15:26

Pengunjung mengamati karya NFT di NFTone Gallery, Jakarta, Jumat (26/5/2023). (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Pengunjung mengamati karya NFT di NFTone Gallery, Jakarta, Jumat (26/5/2023). (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Perkembangan digital di Indonesia turut mengerek munculnya produk non fungible token (NFT) di dunia kreatif. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Perkembangan digital di Indonesia turut mengerek munculnya produk non fungible token (NFT) di dunia kreatif. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Di dunia NFT, seniman maupun kreator bisa memperkenalkan karyanya di kelas dunia. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Di dunia NFT, seniman maupun kreator bisa memperkenalkan karyanya di kelas dunia. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Tren NFT tersebut dimanfaatkan oleh NFTone untuk membuat galeri sebagai wadah memperkenalkan NFT. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Tren NFT tersebut dimanfaatkan oleh NFTone untuk membuat galeri sebagai wadah memperkenalkan NFT. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Pengunjung yang datang dan tertarik dengan karya seni yang dipamerkan dapat membeli langsung versi digital NFT (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Pengunjung yang datang dan tertarik dengan karya seni yang dipamerkan dapat membeli langsung versi digital NFT (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Saat ini karya dari dua seniman Toenkierz dan Def8 ditampilkan di galeri NFTone.. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Saat ini karya dari dua seniman Toenkierz dan Def8 ditampilkan di galeri NFTone.. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Untuk dapat mengunjungi galeri ini, pengunjung tidak dikenakan biaya alias gratis. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Untuk dapat mengunjungi galeri ini, pengunjung tidak dikenakan biaya alias gratis. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Karya seni di galeri ini ditampilkan dalam sembuah layar LCD dan proyektor (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Karya seni di galeri ini ditampilkan dalam sembuah layar LCD dan proyektor (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Pengunjung mengamati karya NFT di NFTone Gallery, Jakarta, Jumat (26/5/2023). (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)
Perkembangan digital di Indonesia turut mengerek munculnya produk non fungible token (NFT) di dunia kreatif. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)
Di dunia NFT, seniman maupun kreator bisa memperkenalkan karyanya di kelas dunia. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)
Tren NFT tersebut dimanfaatkan oleh NFTone untuk membuat galeri sebagai wadah memperkenalkan NFT. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)
Pengunjung yang datang dan tertarik dengan karya seni yang dipamerkan dapat membeli langsung versi digital NFT (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)
Saat ini karya dari dua seniman Toenkierz dan Def8 ditampilkan di galeri NFTone.. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)
Untuk dapat mengunjungi galeri ini, pengunjung tidak dikenakan biaya alias gratis. (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)
Karya seni di galeri ini ditampilkan dalam sembuah layar LCD dan proyektor (Bloomberg Technoz/ Andrean Kristianto)

Bloomberg Technoz, Jakarta - Perkembangan digital di Indonesia turut mengerek munculnya produk non fungible token (NFT) di dunia kreatif. Di dunia NFT, seniman maupun kreator bisa memperkenalkan karyanya hingga kelas dunia, tanpa harus melewati berbagai birokrasi.

NFTone memanfaatkan tren tersebut untuk membuat galeri sebagai wadah memperkenalkan dan memberi ruang publik bagi seniman NFT. Bertempat di Citywalk Sudirman, Jakarta, sejumlah karya seni NFT dari dua seniman Toenkierz dan Def8 sedang ditampilkan pada galeri NFTone.

Pengunjung yang datang dan tertarik dengan karya seni yang dipamerkan dapat membeli langsung versi digital dalam bentuk NFT. Harga karya seni NFT dijual seharga Rp150 hingga Rp180 ribu.

Untuk saat ini galeri ini hanya menampilkan karya seni dari 2 seniman, namun nantinya akan bertambah menjadi 10 seniman yang akan ikut memamerkan NFTnya.

(dre/frg)